Perangkat Pembelajaran Matematika

Perangkat Pembelajaran Matematika kelas XII



Pada tahun 2017 terjadi perubahan dalam struktur dan konten dalam penyusunan RPP. Penyusunan RPP harus memuat 4 aspek yaitu Literasi, Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) , 4C (Collaboration, Creativity, Critical Thinking, and Communication), dan HOTS
Contoh RPP Matematika Peminatan Kelas X dapat didownload di sini

Untuk perangkat matematika umum kelas XII dapat di download pada link di bawah ini

Rancangan Program Matematika Kelas XII Semester 5
Silabus Matematika Umum Kelas XII Semester 5
RPP Matematika Umum Kelas XII :
     
      Semester 5 
      Dimensi Tiga
      Statistik
      Kombinatorik
      
      Semester 6
      Peluang

Menggambar Grafik

 
Ingin mudah menggambar grafik? Kalau Anda mengunakan microsoft word dengan bantuan shapes juga bisa tetapi butuh pengetahuan extra untuk melakukannya. Gunakan software graph berikut ini untuk memudahkannya. Cara pakainya belajar sendiri dulu ya... nanti pada kesempatan berikutnya akan saya berikan file cara menggunakannya. Software graph download di sini
Link Grapher

Ingin yang lebih OK lagi sekaligus berfungsi sebagai kalkulator matematika. Maksudnya bukan hanya sekedar menghitung operasi bilangan tetapi juga menyelesaikan pekerjaan matematika lainnya seperti menghitung nilai integral tentu, menyelesaikan sistem persamaan, menggambar sistem pertidaksamaan, menggambar grafik baik dimensi dua maupun tiga, menyelesaikan operasi matriks, dan lainnya. Pokoknya banyaklah .... Softwarenya adalah Microsoft Mathematics. Silahkan download di sini. 
Link Microsoft Mathematics

Satu lagi, ya... Nih dia paling OK untuk geometri. Nama softwarenya yaitu Geogebra. Versi yang ini bisa sampai gambar tiga dimensi. Langsung aja download link di bawah ini.

Link Geogebra installer

Jawaban UK 1.1

Melihat soal yang tercantum dalam soal uji kompetensi 1.1 pada buku siswa memang tampak soal yang gampang, gampang-gampang susah, dan susah-susah gampang. Yang menjadi ciri soal analitik tampak pada soal no 6 sampai 10. Setara mungkin soal itu dengan soal olimpiade komputer, olimpiade matematika SMP dan SMA.
Berikut ini akan saya uraikan alternatif jawaban yang mungkin dari soal 6 sampai 10 tersebut. Mungkin ada jawaban yang lebih singkat bahkan lebih sederhana dari ini.

Soal nomor 6.

 

Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013

Melihat soal yang tercantum dalam soal uji kompetensi 1.1 pada buku siswa memang tampak soal yang gampang, gampang-gampang susah, dan susah-susah gampang. Yang menjadi ciri soal analitik tampak pada soal no 6 sampai 10. Setara mungkin soal itu dengan soal olimpiade informatika, olimpiade matematika (SMP dan SMA).
Berikut ini akan saya uraikan alternatif jawaban yang mungkin dari soal 6 sampai 10 tersebut. Mungkin ada jawaban yang lebih singkat bahkan lebih sederhana dari ini.

Soal nomor 6.